LibreCAD adalah software opensource berbasis CAD 2Dimensi. Sebelumnya, LibreCAD lebih dikenal dengan nama QCad dan kemudian CADuntu. Software ini memiliki kemampuan untuk membaca file CAD pada umumnya seperti DWG dan DXF serta mampu untuk mengexport file dalam format PNG, JPG, PDF, SVG dan lain-lain.
Setidaknya LibreCAD cukup mumpuni dengan interaksi yang lumayan mudah dan memiliki kemampuan yang tak kalah dengan software berlisensi. Dengan tool drawing berupa Line, Polyline, Transform dan lain-lain.
Selain tool yang sama dengan software CAD berlisensi, LibreCAD juga bisa digunakan secara gratis dan bebas tanpa biaya. Kamu bisa menggunakannya aik untuk royek pribadi maupun komersial.
Fitur fitur LibreCAD
- Membuat gambar kerja seperti layaknya software CAD berbayar
- Membaca file CAD (DWG & DXF)
- Menyimpan dalam format CAD (DWG & DXF)
- Menu dan toolbar yang bisa di sesuaikan
- Powerful sistem snap
- Drawing tool dimension, line, polyline, spline, circle, ellipse, text dll.
- Block dan arsir
- Disediakan plugin untuk fitur tambahan.
Download
Untuk saat ini, LibreCAD hanya dibuat untuk Windows dan Linux dan kamu bisa download LibreCAD dari beberapa halamana berikut :
Komentar
Posting Komentar