UNetbootin Live USB Creator

Satu lagi koleksi tool yang suka bermain dengan Linux. Tidak perlu instal langsung ke komputer tapi cukup tancapkan USB ke PC atau laptop dan bisa menggunakan Linux.

UNetbootin adalah tool untuk membuat bootable live USB untuk UBUNTU, Fedora dan distribusi Linux lainnya tanoa harus mebakarnya di CD. Live USB ini bisa berjalan di OS Windows, Linux sendiri dan Mac OS X. selain itu juga UNetbootin bisa digunakan untuk mendownload distribusi Linux berbasis open source atau mungkin Linux buatan kamu sendiri.

Contoh distribusi Linux yang di dukung UNetbootin:
  • Ubuntu
  • Debian
  • Linux Mint
  • Open SUSE
  • Arch Linux dll. 
 Tampilan UNetbootin:

image by sourceforge

UNetbootin bisa di download Disini.

Komentar